LAUNCHING “KAMPUNG KB SABILULUNGAN ”
Oleh Pemeritahan Desa Cileunyi Wetan , Camat Kecamatan Cileunyi dan BKB Kecamatan Cileunyi
- Kampung KB diharapkan menjadi “ MINIATUR PELAKSANAAN PROGRAM KB” di tingkat terendah;
- Diutamakan bagi daerah miskin, padat penduduk dan akses kesehatan kurang;
- LOKASI LOUNCHING KAMPUNG KB SABILULUNGAN DI RW 14 KAMPUNG SEKEJENGKOL , 29 JUNI 2019
TUJUAN UMUM :
- Membumikan Total Program KB di kehidupan masyarakat, sesuai dengan kebutuhan dan kondisi wilayah masing masing .
- Memberikan arah dan pedoman bagi para Penanggungjawab dan Pengelola Program KKB Tingkat Kecamatan dan Desa, dalam melakukan penggerakan di wilayah kerjanya untuk mempercepat pencapaian indikator output program KKB.
TUJUAN KHUSUS :
- Meningkatkan advokasi kepada stakeholder
- Meningkatkan KIE program KB kepada sasaran dan masyarakat
- Meningkatkan mekop di tingkat lini lapangan
- Meningkatkan koordinasi, kerjasama dan terintegrasinya program
- Meningkatkan peran serta masyarakat
- Meningkatkan segala informasi yang berhubungan dengan KB tepat sasaran dan lebih cepat sampai ke masyarakat, sehingga yang menjadi program pemerintah dapat dengan segera dicapai